Dorong Kemajuan Produk Hukum Daerah, Kanwil Kemenkumham Kalteng Laksanakan Pengharmonisasian Satu Buah Rancangan Produk Hukum Daerah Kab. Gunung Mas

Dorong Kemajuan Produk Hukum Daerah, Kanwil Kemenkumham Kalteng Laksanakan Pengharmonisasian Satu Buah Rancangan Produk Hukum Daerah Kab. Gunung Mas

Palangka Raya - Bertempat diaula Mentaya Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Tengah melalui Divisi Pelayanan Hukum dan HAM pada bidang Hukum subbidang Fasilitasi Pembentukan Produk Hukum Daerah melaksanakan agenda kegiatan Pengharmonisasian, Pembulatan dan Pemantapan Konsepsi atas Satu buah Rancangan Produk Hukum Daerah Kabupaten Gunung Mas. Jumat (8/3/2024)

Adapun dalam

Kelola dan Tertib Administrasi, Kanwil Kemenkumham Kalteng Laksanakan Pengamanan BMN di Kabupaten Seruyan

Kelola dan Tertib Administrasi, Kanwil Kemenkumham Kalteng Laksanakan Pengamanan BMN di Kabupaten Seruyan

Kuala Pembuang – Sebagai bentuk pengamanan aset kantor wilayah kementerian hukum dan HAM Kalimantan Tengah, Tim BMN Kantor Wilayah melaksanakan Monitoring dan Evaluasi Terhadap Aset berupa Tanah, Gedung dan Bangunan di Kabupaten Seruyan. Tim yang terdiri dari Kepala Subbagian Keuangan dan BMN, Eko Herdianto beserta 3 (tiga) orang Fungsional Umum

DPW IP3I Kalimantan Tengah Periode 2024-2027 Resmi Dikukuhkan

DPW IP3I Kalimantan Tengah Periode 2024-2027 Resmi Dikukuhkan

Palangka Raya - Direktur Perancangan Peraturan Perundangan Ditjen PP Kemenkumham RI sekaligus sebagai Ketua Umum Ikatan Perancang Peraturan Perundang-undangan Indonesia (IP3I), Cahyani Suryandari, mengukuhkan kepengurusan Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Ikatan Perancang Peraturan Perundang-undangan Indonesia (IP3I) Provinsi Kalimantan Tengah masa bakti 2024 - 2027 di Aula Mentaya Kantor Wilayah Kementerian Hukum

Tingkatkan Profesionalisme Notaris Dalam Memberikan Kepastian Hukum, Kanwil Kemenkumham Kalimantan Tengah Gelar Rapat Koordinasi Kenotariatan Tahun 2024

Tingkatkan Profesionalisme Notaris Dalam Memberikan Kepastian Hukum, Kanwil Kemenkumham Kalimantan Tengah Gelar Rapat Koordinasi Kenotariatan Tahun 2024

Palangka Raya - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Tengah menyelenggarakan Rapat Koordinasi Kenotariatan Provinsi Kalimantan Tengah Tahun 2024. Bertempat di Ballroom Hotel Luwansa Palangka Raya, kegiatan ini dihadiri oleh 153 orang peserta Notaris dari berbagai Kabupaten dan Kota di wilayah Kalimantan Tengah.

Kegiatan dibuka secara langsung oleh Plh.

Wujudkan Penghormatan, Pelindungan, dan Pemenuhan HAM, Kanwil Kemenkumham Kalteng Ikuti Rakor Penanganan Dugaan Pelanggaran HAM

Wujudkan Penghormatan, Pelindungan, dan Pemenuhan HAM, Kanwil Kemenkumham Kalteng Ikuti Rakor Penanganan Dugaan Pelanggaran HAM

Jakarta- Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Tengah mengikuti Rapat Koordinasi Penanganan Dugaan Pelanggaran HAM yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal HAM di Hotel Hilton Garden Inn Jakarta Barat yang dilaksanakan selama tiga hari 6 - 8 Maret 2024 dan diikuti oleh perwakilan dari masing-masing Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan

Search Mobile